FPMTM Unjuk Rasa Tuntut Kepala Puskesmas Woha Copot Dari Jabatan






Jurnal Bima, 4 Agustus 2020




Kegiatan aksi unjuk rasa dari Forum Pemuda dan Mahasiswa Peduli Masyarakat Tidak Mampu (FPMPMTM) bertempat di Depan Puskesmas Woha, Kantor Cabang BPJS Talabiu dan Dikes Kab. Bima yang bertindak sebagai Korlap Sdr. Hendri Setiawam dengan estimasi masa sekitar 100 orang. Adapun tuntutan massa aksi yaitu :

Meminta kepada Bupati Bima untuk segera mencopot Jabatan Kepala Puskesmas Woha dr. Dewi karena di anggap telah gagal paham terkait pelayanan BPJS Tidak Mampu.

Meminta kepada Kadis Kesehatan Kab. Bima untuk memenuhi sarana prasarana terkait kelengkapan alat medis yang belum ada di PUSKESMAS Woha.

Meminta Kepala cabang BPJS Talabiu-Bima senantiasa melayani segala persoalan terkait BPJS tidak mampu dengan transparansi untuk meminimalisir adanya indikasi mis komunikasi antara kebijakan dari kantor BPJS dengan seluruh Puskesmas yang ada di Kab. Bima.



( Dan )

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Viral..! Gubenur NTB Kunker Di Donggo Bima Nginap Di Mesjid Marbot Menangis Terharu

Kabiro Humas NTB: Gubenur NTB Sholat ID Di Bima, Kunker 30 Sampai 31 Juli

KKN STKIP Tamsis Posko Rabakodo Gelar Jumat Bersih, Ini Kegiatanya.!